”PERMASALAHAN YANG TERJADI DALAM PROSES PEMBELAJARAN KHUSUSNYA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DITINJAU DARI BERBAGAI ASPEK”
PERTEMUAN PERTAMA
1.
GURU
Beberapa
permasalahan yang dihadapi guru dalam proses pembelajaran adalah sebagai
berikut:
a.
Sulit
menumbuhkan minat dan motivasi siswa dalam belajar matematika.
b.
Sulit
memanajemen waktu pembelajaran matematika.
c.
Pelatihan
kompetensi guru yang dipandang kurang.
d.
Sulit
dalam pemilihan metode mengajar yang tepat dengan materi ajar.
e.
Kuranngnya
kemampuan guru dalam menyediakan media pembelajaran interktif, inovatif serta
menarik.
f.
Perbaikan
ekonomi pada guru.
g.
Pengelolaan
kelas yang belum maksimal.
h. Kurangnya Motivas guru dalam mengajar harus ditanamkan.
h. Kurangnya Motivas guru dalam mengajar harus ditanamkan.
2.
SISWA
Beberapa
permasalahan yang dihadapi siswa dalam proses pembelajaran adalah sebagai berikut:
a.
Kurangnya
motivasi dan minat siswa dalam belajar matematika
b.
Kurangnya
pemahaman dan penguasaan materi-materi prasyarat matematika.
c.
Fasilitas
belajar matematika yang masih kurang.
d. Metode mengajara matematika yang monoton, tidak inovatif serta kurang kreatif.
e. kemampuan siswa yang variatif
f. pandang siswa, matematika adalah pelajaran yang sulit
g. materi matematika yang abstrak
d. Metode mengajara matematika yang monoton, tidak inovatif serta kurang kreatif.
e. kemampuan siswa yang variatif
f. pandang siswa, matematika adalah pelajaran yang sulit
g. materi matematika yang abstrak
3.
KEPALA SEKOLAH
Beberapa permasalahan yang
dihadapi kepala sekolah dalam proses pembelajaran adalah sebagai berikut:
a.
Penyediaan
fasilitas belajar mengajar matematika.
b.
Kemampuan
memanajemen sekolah agar lebih efektif dan efisien
4.
DINAS PENDIDIKAN
Beberapa permasalahan yang
dihadapi siswa dalam dinas pendidikan pembelajaran adalah sebagai berikut:
a.
Penyelenggaraan
pelatihan peningkatan kompetensi guru.
b.
Penyediaan
dan peningkatkan infrastruktur pendidikan.
c. Kesulitan dalam Monitoring dan pengawasan sekolah-sekolah.
d. penyediaan dana pendidikan
c. Kesulitan dalam Monitoring dan pengawasan sekolah-sekolah.
d. penyediaan dana pendidikan
5.
ORANG TUA
Beberapa
permasalahan yang dihadapi orang tua dalam dinas pendidikan pembelajaran adalah
sebagai berikut:
a.
Menumbuhkan
sikap keterbukaan siswa khususnya dalam hal pembelajaran matematika.
b.
Kurangnya
kompetensi yang dimiliki orang tua
dibidang matematika.
c.
Menyediakan
fasilitas belajar bagi peserta didik.
0 komentar:
Posting Komentar